Suhu dan Kalor
Pada kehidupan sehari-hari temperatur merupakan ukuran mengenai panas dan dinginnya suatu benda, contoh :
1. Es Batu bersuhu rendah sehingga dikatakan dingin
2. Api bersuhu tinggi sehingga dikatakan panas
Skala Suhu terbagi dua :
1. Skala Atas : Titik Didih Air
2. Skala Bawah : Titik Beku Air
Celcius : 0-100 derajat
Fahrenheit : 32-212 derajat
Kelvin : 273-373 derajat
Reamur : 0-80 derajat
Komentar
Posting Komentar
Silakan berkomentar!
Posting Iklan Promosi (kecuali promosi blog) tanpa komentar ke subjek akan dihapus.